sabtu,11 januari 2025 SMKN 1 Tembilahan mengadakan peringatan Hari ulang tahun SMKN 1 TEMBILAHAN KE 60, yang di laksanakan di lingkungan SMKN 1 TEMBILAHAN dengan tema tranformasi pendidikan membangun generasi unggul,berakjhlak,cerdas,kompeten.acara ini berlangsung 3 hari dimulai dari hari kamis, di awali dengan membukaan acara dan bazar, selanjutnya di hari jumat pentas seni dan bazar. dan puncak nya di tanggal 11 di awalan dengan gerak jalan, acara ini juga di hadiri oleh beberapa tamu undangan baik dari sponsor atau kepala sekolah lain.